Jumat, 18 Juli 2014

Visi, MisI dan Tujuan SMA Negeri 2 Gadingrejo


Visi : 
Mewujudkan lulusan  yang beriman, unggul, berwawasan global     dan berbudaya lingkungan”

Misi :
1.  Mewujudkan siswa siswi yang memiliki keimanan dan ketaqwaan.
2. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga potensi yang
    dimiliki siswa berkembang secara optimal.
3. Mewujudkan lingkungan sekolah yang, bersih, hijau, nyaman dan asri.
4. Mewujudkan kerja tim yang menjunjung tinggi kekompakan dan tanggung jawab.
5. Meningkatkan kemampuan akademis, santun, berwawasan lokal dan global melalui
    penerapan kurikulum nasional.

Tujuan Sekolah

  1. Mengkatkan kediplinan guru, karyawan dan siswa untuk terciptanya situasi Proses Belajar
      Mengajar  yang kondusif.
  2.  Mengembangkan bahan ajar  untuk semua mata pelajaran.
  3.  Terbentuknya kultur sekolah yang positif, untuk menunjang Proses Belajar Mengajar yang
      efektif dan efisien.
  4. Tercukupi sarana/prasarana penunjang kegiatan belajar mengajar.
  5.  Pengembangan perpustakaan yang representatif menuju  elektronik library
  6.  Meningkatkan daya serap pelajaran.
  7.  Memiliki kelompok ilmiah remaja yang mampu tampil di tingkat Propinsi maupun
      Nasional.
  8.  Mimiliki tim olimpiade sain yang mampu menjuarai dan menjadi delegasi kabupaten
      maupun Propinsi untuk ke tingkat nasional maupun internasional..
  9. Mimiliki tim olah raga, minimal 2 cabang dan mampu menjuarai dan menjadi delegasi
      kabupaten maupun Propinsi.
10.  Memiliki tim Pasukan Pengibar Bendera yang mampu menjuarai dan menjadi delegasi kabupaten maupun propinsi.
11. Memiliki tim Drum Band yang mampu memjuarai tingkat kabupaten maupun propinsi
12. Memiliki tim PMR yang mampu memjuarai tingkat kabupaten maupun propinsi.
13. Memiliki tim pramuka yang mampu menjadi delegasi, kabupaten maupun propinsi.
14. Memiliki tim kesenian yang mampu tampil dalam acara-acara setingkat propinsi/nasioanl.
15. Memilki kader MTQ yang mampu tampil dan menjadi delegasi di tingkat kabupaten maupun propinsi.
16. Memiliki siswa yang mampu berbahasa Inggris aktif (lisan maupun tulisan) dan mampu menjuarai lomba bahasa Ingris di tingkat kabupaten maupun propinsi.
17. Memiliki siswa yang mampu mengoperasikan komputer dan internet yang siap mengikuti lomba komputer (IOI) tingkat kabupaten, propinsi maupun nasional ataupun memasuki dunia kerja yang profesional.
18. Terlaksananya dengan baik program pelaksanaan KTSP bagi siswa kelas X.
19. Terlaksananya program evaluasi pembelajaran yang valid dan reabel.
20.  Terlaksananya sistem komputerisasi dalam administrasi dan pelaporan hasil penilaian pembelajaran, mulai dari kelas X